Monday, January 3, 2011

acer inconia




Bagi para penyuka produk acer saat inilah anda akan ditawarkan lagi dengan sebuah produk acer yang lebih keren, bagaimana tidak, acer manawarkan pada notebook ini dengan dual touch screen,yang berfungsi sebagai layar dan keyboard ,cara penggunaan keyboad yng bisa dibilang unik ini cukup gampang yaitu ketika pengguna meletakkan seluruh jarinya diatah layar dan dengan demikian Iconia akan mendeteksi dan mengeluarkan keyboard virtual pada layar. Dari segi hardware, Iconia dilengkapi dengan Core-i5 sebagai prosessor, 4GB DDR3 RAM, HDD 750GB, touch screen 14 inch HD 1366×768 dan layar ini juga dilindungi oleh Gorilla ® Glass, sehingga terlindungi oleh goresan dan dapat dibersihkan dari bekas sidik jari
tetapi tetap menawarkan performa yang handal. Acer bekerja sama dengan Microsoft untuk pengembangan windows 7 yang dapat men-support fungsi touchscreen multi touch pada Acer Inconia dengan sempurna. OS yang dipakai dalam acer ini adalah windows 7 home premium
Untuk masalah konektivitas, Acer Iconia dilengkapi dengan port HDMI, Wifi 802.11b/g/n, Bluetooth 3.0, 3G WWAN terintegrasi, gigabit Ethernet, dan 2 port USB 2.0 serta 1 port USB 3.0
.





saat ini produk acer masih dinilai juga kurang memuaskan bagi para pelangganya, karena harga yang ditawarkan adalah £ 1,499 atau dalam rupiah yaitu 22 juta rupiah. Hal ini sangat memberatkan karena notebook ini sebenernya juga belum sesempurna yang dikatakan, lebih baik juga layarnya bisa diperlebar seperti laptop agar lebih mudah dalam pemakaian.


No comments:

Post a Comment